WartaEQ | Mengungkap Fakta Lewat Aksara

Transformasi Pendidikan : Evaluasi dan Strategi untuk INDONESIA EMAS 2045

Pendidikan merupakan kunci kemajuan sebuah bangsa. Sayang seribu sayang, pendidikan di Indonesia masih memiliki banyak masalah dan tantangan. Dalam Kajian Kolaborasi yang berjudul “Transformasi Pendidikan Indonesia:‎‎ Evaluasi dan Strategi untuk Indonesia Emas 2045”, kita diajak untuk melihat apa saja kekurangan dalam sistem pendidikan di Indonesia. Pembahasan utama dibagi dalam 3 aspek besar, yaitu kurikulum, fasilitas, dan tenaga kependidikan. Kita juga diajak untuk menyelam lebih dalam mengenai kondisi bangsa ini saat angan seluruh rakyat Indonesia terhadap pendidikan tercapai.

Semua kemudian merujuk kepada pertanyaan besar, bagaimana akhirnya target Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional dapat terwujud?

-Redaktur BPPM Equilibrium

Solverwp- WordPress Theme and Plugin